Tema I sub tema 3 PB4
Hari/Tanggal Kamis/1 Agustus 2019 Mengidentifikasi pertumbuhandan perkembangan kupu-kupu . Kita sudah mempelajari pertumbuhan hewan . Kita juga sudah mempelajari perkembangbiakan hewan.Hewan berkembang biak dengan cara yang berbeda-beda . Setiap tahapan perkembangbiakan hewan juga berbeda-beda. Gambar di atas menunjukan daur hidup kupu-kupu.Setelah beberapa hari ,telur kupu-kupu menetas menjadi ulat .Untuk memakan daun daunan sehingga tubuhnya menjadi besar.Ulat mencari tempat untuk berdiam diri dan membentuk kepompong. Setelah itu,tubuh ulat berubah menjadi nkupu-kupu.Semua mahkluk hidup memiliki daur hidup. Betapasempurnanaya ciptaan Tuhan. Ada banyak jenis kupu-kupu yang dapat5 kita temui disekitar kita .Ukuran kupu-kupu ada yang besar dan ada yang kecil dengan bermacam-macam warna dan motif. Menuliskan saran untuk teman sebagai bentuk menghargai. Pengalaman saat memberi saran. Memberi saran dengan baik terhadap teman juga termasuk sikap menghargai